RSS

BLENDENDLEARNING AND ROLE PLAY by Syahyar Ridhana Putra

Blended learning and Role Play
           
Blended learning adalah salah satu metode belajar bahasa.  Metode ini menggunakan komputer dan internet, belajar dengan bertatap muka secara online namun tetap sesuai dengan instruksi yang diberikan oleh guru. Dan keuntungan dari metode ini adalah tetap membuat siswa fokus dalam waktu jangka panjang,membuat siswa lebih gembira untuk belajar dan mempersiapkan siswa untuk masa depan. Dadalam metode ini siswa memiliki banyak pilhan kapan dan dimana mereka akan belajar.        
Sedangkan role playing adalah metode yang bagus untuk mengajar bahasa karena dari arti kata nya kedalam bahasa indonesia Role Play adalah bermain peran. Ketika di dalam kelas metode ini membuat siswa menjadi aktif dan tidak bosan jadi mereka senang ketika diberikan instruksi oleh guru untuk bermain peran karena biasa siswa hanya duduk diam dan hanya mendengar kan instruksi dari guru. Isi dari materi ini menarik karena membuat orang penasaran namun agak sedikit bingung ketika membaca materi Blended Learning yang hanya menggunakan gambar namun untuk Role Play penjelasan nya sudah bagus.
                                Materi ini disampaikan oleh Syahyar Ridhana Putra, untuk penyampaian nya sendiri sudah bagus menggunakan bahasa indonesia jadi tentu saja mudah dipahami untuk pendengar. Namun seperti nya pemateri bingung ketika ingin memberikan simulasi atau contoh karena harus berfikir harus berbuat apa tapi suasana diskusi tetap ceria karena materi nya menarik dan singkat tidak membuat pendengar menjadi bosan.


0 komentar:

Posting Komentar

Write here, about you and your blog.
 
Copyright 2009 Method of Teaching English All rights reserved.
Free Blogger Templates by DeluxeTemplates.net
Wordpress Theme by EZwpthemes
Blogger Templates